Mengajar Bahasa Inggris

Reading Material for You

Pendidikan inklusif: 8 tips untuk menciptakan proses pembelajaran yang ramah bagi siswa ADHD

Hai, Teachers! Pasti kita semua pernah mengalami momen di dalam kelas di mana terhubung dengan setiap siswa terasa seperti teka-teki, setiap keping membutuhkan pendekatan yang berbeda. Dan jika teachers memiliki ...
Read More
IELC-Kids-playing-cards-game.jpg

10 Permainan seru untuk membantu anak-anak belajar Bahasa Inggris

Jumpa lagi, parents & teachers! Siap untuk kembali berpetualang mengeksplorasi berbagai tips maupun strategi praktis dan efektif mempelajari Bahasa Inggris untuk anak-anak kita tercinta?  Belajar bahasa baru memang bisa menjadi ...
Read More

Bertahan di tahun pertama : panduan pemula untuk mengajar

Ah, tahun pertama mengajar! Waktu yang penuh dengan perasaan campur aduk; kegembiraan, antisipasi, sejumput rasa takut  dan segudang harapan... Ini adalah kali pertama teachers dipercaya dengan tugas besar untuk membentuk ...
Read More

Belajar lebih cerdas, bukan lebih keras: 8 tips belajar efektif menurut sains!

Hai, Learners! Yakin banget kalian yang ngebuka artikel ini pengen sukses dalam proses belajar. Dan kalau boleh menebak nih, kalian menghabiskan waktu berjam-jam, lelah membaca berbagai jenis buku, mencatat sedemikian ...
Read More
Kid-playing-games-at-ielc

Pentingnya keterlibatan orang tua dalam pembelajaran Bahasa Inggris untuk anak-anak

Hello, Parents! Kita semua tahu kemampuan berbahasa Inggris semakin penting di dunia yang semakin global saat ini. Bahasa Inggris bukan hanya menjadi alat komunikasi global, tetapi juga memberikan akses ke ...
Read More
eunike-Teacher-english-ielc-pose-smile

Take care of yourself, teachers! 10 Strategi untuk meningkatkan kesejahteraan mental diri sendiri

Dear teachers,  Kita semua mengerti betapa luar biasa dedikasi teachers kepada generasi muda dalam membentuk pemikiran dan mempersiapkan mental mereka menjadi dewasa yang tangguh dan berbudi pekerti. Namun apakah teachers ...
Read More